Pada hari Kamis, kemarin sejumlah pengumpul tol GT. Halim berkumpul di ruangan lobby kantor. Sejak pukul 06.00 WIB para pultol bersiap untuk melakukan penyegaran hikking menuju Curug Cijalu Subang, Jawa Barat. Terdaftar 25 orang dan 5 orang kepala shift dan Djoko Siswanto selaku KEpala Sub Divisi Manajemen Pengumpulan Tol sebagai perwakilan dari kantor pusat JLO. Sesampainya tiba di lokasi tempat berkumpul dijadikan sharing bersama karyawan. Dalam sambutannya, Joksis panggilan akrab Djoko Siswanto mengingatkan kepada para peserta yaitu para pengumpul tol JLO GT. Halim “saya harap kalian selalu rutin membuka CIM. Karena satu-satunya komunikasi manajemen ke karyawan secara cepat adalah dengan system ini. Selain itu, Joksis juga berpesan agar karyawan dapat mengatur uang gaji sebaik mungkin, secara tepat dan budayakan hidup hemat agar tidak kehabisan uang dipertengahan bulan”.
Hasil karya yang di lakukan karyawan cukup kreatif, terbukti seluruh karyawan menikmati kegiatan refreshing yang bertujuan supaya kita lebih fresh untuk menjalankan pekerjaan kedepan. Dan selaku Paguyuban akan mengusung kegiatan ini secara rutin kepada karyawan di GT Halim…(Nurhubeni Mutiara-GT Halim)…bans