Berita

Lebih dekat dengan JMTO

Kumpulan berita terbaru dari JMTO
23 Mar 2018
PT JMTO ANGKAT EMPAT KSPT WAITING LIST DI RUAS BELMERA DAN JKT

Sebagai bentuk penghargaan dari perusahaan kepada karyawan yang telah memenuhi syarat untuk diangkat sebagai Supervisor Toll Collector yamg sudah bersabar menunggu sebagai waiting list, melalui Manager Area ruas Belmera, Lokot Pulungan memberikan...

Read More
23 Mar 2018
PERTEMUAN MANAGER AREA PALIKANCI

Kamis tanggal 22 Maret 2018 karyawan JMTO Palikanci melakukan pertemuan dengan Manager Area Iswantono dikantor gerbang tol Ciperna kota Cirebon. Kegiatan ini dimulai pukul 09.00 wib kegiatan yang sudah menjadi rutinitas setiap bulan ini sebagai...

Read More
22 Mar 2018
RUAS JTC LAKUKAN TES PETUGAS OPERASIONAL TERBAIK

PT Jasa Marga (Persero) Tbk cabang Jakarta Tangerang Cengkareng melakukan penilaian tertulis seleksi untuk menjadi Karyawan Operasional terbaik. Pada hari Rabu tanggal 21 Maret 2018 di kantor cabang JTC di daerah Tangerang.

Read More
21 Mar 2018
DIREKTUR TEKNI DAN OPERASI PIMPIN PERTEMUAN PETUGAS OPERASIONAL JABODETABEK

Selasa, 20 Maret 2018 bertempat di Club Eksekutif Persada,Halim. Direktur Teknik dan Operasi PT Jasamarga Tollroad Operator Ibu Taruli Hutapea melakukan pertemuan bersama petugas operasional di Gedung Persada Halim Perdana Kusuma. Sebanyak 35...

Read More
21 Mar 2018
PT JMTO BERIKAN PEMBEKALAN MATERI PETUGAS OPERASIONAL RUAS SOLO - NGAWI

Selasa, 20 Maret 2018, bertempat di ruang Emerald 2 hotel Solo Paragon , Solo. Sebanyak 48 peserta petugas operasional menghadiri pelatihan dan pembekalan materi oleh Jasa Marga Tollroad Operator yang digelar selama dua hari yakni, 20 - 21 Maret...

Read More
21 Mar 2018
ADAPTASI PERALATAN TOL MENJELANG BEROPERASINYA JALANTOL NGAWI KERTOSONO

Selasa, 20 April 2018 Pukul 08.00 WIB Kantor Gerbang Tol Mejayan Caruban ruas tol Jasamarga Ngawi Kertosono, Yudi Tohari selaku Assistant Manager Toll Collector management PT Jasamarga Tollroad Operator bersama KSPT melakukan arahan kepada...

Read More
20 Mar 2018
SUPERVISOR PATROL LAKUKAN RANGKAIAN INSPEKSI

Supervisor Patrol Avi Rismawan melakukan observasi dalam rangka inspeksi rutin pelaksanaan tugas petugas LJT (Layanan Jalan Tol). Dalam rangkaian inspeksi tersebut, menemukan guard rail yang miring akibat tanah longsor di KM 4+900 sampai dengan...

Read More
18 Mar 2018
SANTAI BARENG DIREKSI BERSAMA KARYAWAN SEMARANG

Ibu Taruli Hutapea Direktur Teknik dan Operasi PT JMTO menyempatkan untuk bertemu dengan rekan-rekan paguyuban Semarang untuk berbincang santai dan sharing bersama.

Read More
18 Mar 2018
AJANG SILATURAHMI KARYAWAN RUAS JANGER

Ruas Janger Mengadakan Acara Mancing Mania di Pemancingan Kampung Kalapa Balaraja Tangerang. Kegiatan ini dipelopori Oleh Bapak Bambang Andi. P dan di dukung oleh Paguyuban Karyawan PT. JMTO ruas Tol Tangerang.

Read More

© PT Jasamarga Tollroad Operator.