Hasil pertemuan dan sosialisasi dari manager area yaitu mengenai proses penyesuaian tarif barudan Standar operasional yang harus di jalanakan oleh karyawan. Kenaikan tarif akan dilakukan pada hari Sabtu, 22 Oktober 2016 pukul 00.00 wib. Menurut pak Iswantono selaku manager area semua petugas harus siap, bagi yang mendapat tugas dari kepala gerbang tol menurut saya harus siap. Karena ini adalah hajat yang sangat besar yaitu kenaikan tarif tahunan. Untuk kalancaran maka petugas harus siaga dilapangan.
Pak Hervian selaku kepala gerbang tol Cikarang Utama pun akan menunjuk sekitar beberapa petugas untuk dilemburkan sebagai antisipasi kemungkinan pengguna jalan belum banyak yang tahu. Namun sosialisasi di JPO dan di media sosial sudah dilakukan pihak Jasa Marga sejak 7 hari menjalang hari H...(Rahmat Maulana-GT Cikarut)..bans