02 Mar 2019

RAPAT EVALUASI KINERJA PETUGAS OPERAIONAL RUAS JNK

RAPAT EVALUASI KINERJA PETUGAS OPERAIONAL RUAS JNK

Jasamarga Tollroad Operator

Rapat rutin petugas operasional selalu di agnedakan di kantor caruban ruas Ngawi Kertosono . Rapat ini hanya diikuti oleh Toll Collector dan dipimpin langsung oleh Bp.Yudi Tohari selaku TCM ruas Ngawi-Kertosono.

Dalam Rapat kali ini membahas mengenai evaluasi kinerja Toll Collector . Pemaparan tentang pelayanan prima . Dan penekanan terhadap hasil pendapatan tunai agar presentase pendapatan non tunai meningkat .

Di akhir rapat ada waktu khusus untuk sesi usulan dan tanya jawab . Usulan usulan mengenai permasalahan yang ada di gerbang tol Madiun , Caruban dan Nganjuk . Serta tanya jawab singkat yang berkaitan dengan pelayanan transaksi .

Dari hasil evaluasi kinerja , usulan dan sesi tanya jawab memberikan hasil positif yaitu solusi mengenai permasalahan pelayanan transaksi di ruas Ngawi-Kertosono ...(Ilham-Jnk)..-red-
  • Tag :
  • JMTO
  • Berita

© PT Jasamarga Tollroad Operator.